100 Tokoh Linguistik dan Karyanya

Gambar Produk Gambar Produk 2
Preorder
Judul Buku : 100 Tokoh Linguistik dan Karyanya
Author : Chattri S. Widyastuti... (et al)
Publisher : UNS Press
Harga : Rp 0
ISBN : 978-602-397-760-4
Bulan / Tahun Terbit : Oktober / 2022
Jumlah Halaman : 149 halaman
Panjang x Lebar Buku : 16 x 25 cm
Kertas : HVS 70 gsm

Sinopsis :
Perkembangan linguistik dewasa ini sangat pesat, baik linguistik struktural maupun linguistik terapan. Bagi mereka yang baru belajar linguistik, tentu ingin mengenal secara lebih mendalam tokoh-tokoh linguistik, baik yang ada di Indonesia maupun tokoh-tokoh linguistik dunia. Buku kecil ini akan sangat bermanfaat terutama bagi mereka yang baru dan sedang belajar tentang ilmu bahasa/linguistik, karena buku ini juga dilengkapi dengan hasil karya tokoh-tokoh di bidang linguistik, baik dari Indonesia maupun mancanegara, sehingga mereka yang memanfaatkan buku ini selain dapat mengenal lebih dalam tokoh-tokoh linguistik juga dapat mengetahui hasil karya mereka. Dengan kehadiran buku ini, setidaknya mahasiswa dan masyarakat mendapatkan tambahan wawasan dan ilmu untuk memperdalam kajian di bidang linguistik. Dengan demikian paling tidak buku ini dapat dijadikan sebagai salah satu alternatif referensi mengenai tokoh-tokoh linguistik beserta karya mereka.